Techaisle Reports are available for a fee, either individually or as part of Techaisle's annual subscription services. The Indonesia SMB PC Tech Insights report, sponsored by Microsoft, is available for free.
Mengupdate PC dan perangkat lunak amat penting untuk laba bersih UKM, menurut laporan terbaru
Laporan terbaru tentang kebiasaan pembelian teknologi UKM di Asia Pasifik telah menyingkapkan bahwa cukup banyak bisnis beroperasi dengan PC dan sistem operasi ketinggalan zaman – yang berpotensi merugikan baik produktivitas maupun laba.
Laporan Wawasan Teknologi UKM Asia, yang dilakukan September 2019 oleh Microsoft dan Techaisle, disusun berdasarkan survei dari 2.000 pengambil keputusan teknologi dan bisnis di seluruh wilayah Asia Pasifik. Responden pada khusunya dari usaha kecil dan menengah saja (hingga 499 PC).
Penemuan utama dari laporan termasuk:
Research You Can Rely On | Analysis You Can Act Upon